Reading Time: 7 minutes
Polygon merupakan salah satu proyek kripto paling populer saat ini. Berdasarkan kapitalisasi pasar, Polygon adalah proyek kripto terbesar ke-11 di dunia dengan $6,4 miliar dolar. Angka tersebut menempatkan Polygon sebagai jaringan L2 terbesar di Ethereum. Namun,…
Tag: Altcoin
Reading Time: 7 minutes
Solana merupakan salah satu proyek kripto yang menjadi pemenang pada bull market 2021. Aset SOL berhasil meningkat drastis dari harga $3 dolar pada awal 2021 ke sekitar $240 dolar pada puncak bull market. Sekarang Solana dianggap…
Kategori
Apa Itu Layer Zero?
Reading Time: 7 minutes
Interoperabilitas adalah salah satu masalah utama di industri kripto. Banyak tim pengembang menciptakan protokol dan blockchain yang memiliki interoperabilitas bawaan dengan berbagai jaringan lain. Hal ini penting agar pengguna bisa memindahkan aset secara mudah dan aman.…
Reading Time: 8 minutes
Altcoin adalah sebutan untuk kategori aset kripto selain Bitcoin, dengan Ethereum sebagai altcoin terbesarnya. Banyak trader dan investor lebih memilih untuk berinvestasi pada altcoin karena potensi keuntungan yang jauh lebih besar daripada BTC. Namun, dari ribuan…
Reading Time: 8 minutes
Pada akhir 2022, sebuah blockchain layer-1 baru diluncurkan di tengah bear market yaitu Aptos. Aptos merupakan proyek crypto yang lahir dari tim pengembang yang sebelumnya bekerja di Meta (Facebook). Tim pengembang ini dulunya bekerja di proyek…
Reading Time: 7 minutes
Pada Januari tahun 2023, mayoritas aset crypto mengalami kenaikan harga yang cukup signifikan. Bitcoin mengalami reli hingga $24.000 dan banyak altcoin meningkat lebih dari 100%. Salah satunya adalah Frax Finance (FXS). FXS atau Frax Share berhasil…
Reading Time: 6 minutesIndustri DeFi sudah diisi oleh beberapa aplikasi yang kian mendominasi. Aplikasi-aplikasi ini memenuhi kebutuhan berbeda-beda di DeFi. Curve menjadi tujuan investor dan proyek crypto lain yang membutuhkan likuiditas, UniSwap adalah DEX terbesar pada industri DeFi, dan AAVE…
Reading Time: 8 minutes
Sejak kemunculan berbagai blockchain Proof of Stake (PoS) seperti Solana dan Fantom, staking menjadi bagian penting di industri crypto. Staking merupakan fondasi bagi keamanan jaringan PoS. Lebih lanjut lagi, Ethereum yang berpindah ke jaringan PoS semakin…
Reading Time: 10 minutes
Dalam siklus crypto, selalu ada berbagai proyek baru yang lahir pada setiap fase. Secara historis, kebanyakan proyek memilih meluncurkan produknya dalam bear market. Proyek-proyek ini biasanya akan mendapatkan perhatian mainstream saat fase bull market datang lagi.…
Reading Time: 9 minutes
Dengan mengusung konsep “Internet of blockchains”, Cosmos sudah menjadi pemain besar dalam industri crypto sejak peluncurannya di 2019. Bersama dengan Polkadot, ia merupakan teknologi “layer-0” yang menjadi fondasi bagi blockchain lain yang dibangun di atasnya. Blockchain…
Reading Time: 9 minutes
Industri aset crypto saat ini utamanya dilihat sebagai sektor investasi. Kebanyakan orang tertarik terhadap aset crypto karena ingin berinvestasi atau ingin mendapatkan keuntungan besar. Meskipun hal itu sudah mulai berubah dengan kehadiran NFT dan aplikasi crypto…
Reading Time: 8 minutes
Pesatnya perkembangan pasar NFT dan aplikasi terdesentralisasi dalam beberapa tahun terakhir, mendorong inovasi-inovasi baru dalam teknologi blockchain. Salah satunya adalah Flow, blockchain yang kini menjadi rumah dari berbagai marketplace NFT populer seperti NBA Top Shot, NFL…
Reading Time: 8 minutes
Kompetisi industri gaming berbasis blockchain mulai dipadati oleh berbagai macam proyek. Mulai dari Decentraland, Sandbox, sampai beberapa proyek baru seperti Iluvium, Otherside dari ApeCoin, dan Gala Games. Dalam konteks industri blockchain gaming, Gala Games merupakan proyek…
Reading Time: 6 minutes
Altcoin seringkali menjadi target bagi berbagai trader dan investor retail yang ingin mencari the next Ethereum. Mulai dari Solana, Fantom, hingga Avalanche, Altcoin Layer-1 secara bergantian mengalami tren kenaikan yang luar biasa. Platform smart-contract alternatif seperti…
Reading Time: 9 minutes
Beberapa tahun terakhir industri kripto bisa melahirkan berbagai teknologi dan aplikasi yang melakukan inovasi terhadap sistem finansial konvensional. Konsep seperti peminjaman terdesentralisasi, play-to-earn, dan yield farming menjadi beberapa keunggulan industri kripto yang terbukti bisa menarik banyak…